Program Studi Biologi – FST UNJA

Penelitian Prodi

Kualitas akademik suatu perguruan tinggi tidak lepas dari keberhasilan dari Tri Dharma Perguruan Tinggi, yaitu pendidikan tinggi, pendidikan dan pembelajaran, penelitian dan pengabdian pada masyarakat. Penelitian dan pengabdian pada masyarakat berkaitan dengan pemanfaatan dan penerapan ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni (IPTEKS). Penelitian meupakan salah satu faktor penentu pencapaian visi pendidikan tinggi. Visi Fakultas Sains dan Teknologi dalam hal kegiatan penelitian adalah pada tahun 2025 Fakultas Sains dan Teknologi merupakan pusat penelitian teknologi berbasis sumberdaya alam. Terkait dengan visi tersebut maka prodi biologi Fakultas Sains dan Teknologi mewujudkannya dengan melakukan penelitian Studi Ekologi Rotifera di Danau Teluk Kota Jambi. Sebagai langkah awal maka telah dilakukanlah pengambilan data dari danau oleh tim peneliti dari prodi biologi.
Dari data awal diketahui pada Danau yang bersuhu 30-31oC terdapat rotifera. IMG-20150906-WA0035

IMG-20150906-WA0028

IMG-20150906-WA0002